Kamis, 21 November 2013

Gunung Danxia, Gunung Berwarna Pelangi di China

Gunung yang berwarna seperti pelangi ini terbentang di wilayah barat daya dan tenggara Cina. Lanskap menakjubkan ini disebut Gunung Danxia, hasil fenomena geologi yang diperkirakan mulai terbentuk sejak 24 juta tahun lalu zaman Cretaceous.

Warna-warni di Danxia kini menjadi hit di jagat maya, setiap posting dari orang yang pernah berkunjung ke tempat ini dianggap hoax. Memang cukup sulit percaya melihat alam yang bisa seindah ini, seolah-olah lukisan impresionis Sang Pencipta.


ANEHnya GUNUNG:

* Gurun Pasir ini Ada di Tengah Gunung Salju
* Desa ini Di Tengah Gunung Berapi
* Foto Gunung Es Penenggelam Titanic Dilelang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...


Supported By Mael For You